[ReviewBuku] Jangan Jadi Muslimah Dekil

Buku Jangan Jadi Muslimah Dekil saya peroleh dari hasil barter buku tulisan saya dengan seorang penulis muda, Rina Maruti. Buku bersampul warna pastel dengan model ceria dan tataletak khas desain dari penerbit major. Quanta, imprint Elex Media Komputindo, menerbitkan buku Motivasi Islami ini, yang berisi tip perawatan mudah dari ujung rambut hingga kaki.

Baca Selengkapnya

[ReviewBuku] Dengan Menyebut Nama Allah

  Sebuah buku warna hijau lembut saya peroleh berkat barter buku ke sesama penulis bernama Dibatezal. Nama pena dari Diba Tesi Zalziyati. Melalui sinopsis buku ini, tertulis bahwa latarbelakang penulisan buku tersebut karena setiap memulai sesuatu, penulis selalu mengucapkan nama Allah. Bismillahirohmanirohim yang memiliki arti ‘Dengan menyebut nama Allah yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang’. … Baca Selengkapnya

[ReviewBuku] Villa Isola yang Menyimpan Misteri

Gedung ini tak terlalu tampak dari tepi jalan yang padat di jalan Dr. Setiabudi Bandung.Masih lebih menonjol masjid Al Furqon yang tampak megah yang letaknya memang di depan kampus.Tapi bila Anda turun dari kendaraan umum dan menyusuri jalan masuk utama kampus Universitas Pendidikan Indonesia barulah terasa kemegahan gedung ini, Villa Isola.  Isola dari bahasa Italia, … Baca Selengkapnya

Membuat Book Trailer Buku Kumpulan Lagu

  Buku Kumpulan Lagu Wajib Nasional, Tradisional, & Anak Terpopuler merupakan salah satu buku kolaborasi saya. Buku ini disusun berdua dengan Dicky Mulyana, SPd., seorang instruktur piano Pop dan Jazz di tempat saya mengajar Piano Klasik. Sebenarnya bukan buku yang sama sekali baru, karena buku sejenis pun cukup banyak. Untuk membedakannya, kami menambahkan otobiografi ringkas … Baca Selengkapnya

[ReviewBuku] Sehat Tanpa Obat dengan Apel

An apple a day keeps the doctor away

IMG_20170107_112231

Siapa yang tidak kenal apel? Walaupun bukan buah asli Indonesia,  apel cukup dikenali. Apalagi ada jenis-jenis  yang bisa tumbuh di Indonesia.
Tahukah Anda bahwa apel berkhasiat untuk menumpaskan kanker, menurunkan kolesterol, menyehatkan jantung dan hati, mencegah Alzeimer, menyehatkan mata, dan masih banyak khasiat lainnya?
Hamidah Jauhary menuliskannya secara runut dalam buku Sehat Tanpa Obat dengan Apel.
Buku kecil ini menceritakan asal-usul si Cantik Apel, berbagai mitologi tentang apel, morfologi dan jenis-jenis buah apel, nutrisi yang dikandung, dan hasiatnya bagi kesehatan.

Baca Selengkapnya