Tips Membuat Kompos Anti Bau dengan Metode Takakura
Pengomposan dengan metode Takakura memiliki prinsip kerja dengan fermentasi bukan pembusukan. Sehingga hasil kompos tidak berbau menyengat dan mengeluarkan air lindi karena menggunakan mikroba yang membutuhkan oksigen (aerob) dan mikroba yang tidak membutuhkan oksigen (anaerob). Metode ini diperkenalkan oleh Mr. Takakura yang berasal dari Jepang pada pelatihan pengelolaan sampah organik di Surabaya. Menghasilkan kompos dengan … Baca Selengkapnya