Struktur Bangunan Tahan Gempa Belajar Dari Rumah Tradisional

Struktur Bangunan Tahan Gempa Belajar Dari Rumah Tradisional

Bangunan tahan gempa menjadi perhatian di beberapa media, baik media cetak maupun online. Hal ini disebabkan dalam beberapa hari berturut-turut terjadi gempa di beberapa daerah di belahan bumi yang berbeda. Akhir tahun 2023 terjadi gempa di Laut Selatan yang terasa ke Pantai Pangandaran. Kemudian berita mengejutkan pada malam Tahun Baru terjadi gempa di Sumedang berskala … Baca Selengkapnya

Tren Sepeda Motor Listrik, Upaya Mengurangi Pencemaran Udara

Tren Sepeda Motor Listrik, Upaya Mengurangi Pencemaran Udara

Tren sepeda motor listrik sedang menghangat akhir-akhir ini, sejalan upaya mengurangi pencemaran udara akibat kendaraan berbahan bakar minyak bumi. Hal ini disebabkan sepeda motor listrik tidak menghasilkan emisi gas buang dan tidak memerlukan bahan bakar fosil. Menurut data Biro Pusat Statistik, pengguna sepeda motor di Indonesia lebih dari 120 juta kendaraan berbagai jenis. Jauh lebih … Baca Selengkapnya

pCloud Platform Penyimpanan Cloud Seumur Hidup

pCloud Platform Penyimpanan Cloud Seumur Hidup

Saya bekerja di perguruan tinggi di jurusan Arsitektur dan mengajar mata kuliah studio Perancangan Arsitektur. Ketika dulu saya kuliah dan sekarang ini setelah mengajar, masalah utama di dunia arsitektur adalah file-file dokumen ukurannya besar. File-file tersebut berupa gambar digital dengan resolusi tinggi bahkan untuk presentasi biasanya berupa animasi. Di kampus, mahasiswa membuat tugas desain yang … Baca Selengkapnya

4 Jenis Cloud Service yang Dapat Mendukung Kemajuan Bisnis

4 Jenis Cloud Service yang Dapat Mendukung Kemajuan Bisnis

Saat ini mulai banyak perusahaan yang memanfaatkan cloud service, terlebih di tengah kemajuan digitalisasi seperti sekarang. Faktanya, membuat kolaborasi antar divisi akan jauh lebih mudah jika menggunakan layanan penyimpanan online. Hal ini tentu memberikan dampak yang signifikan untuk kemajuan bisnis di masa mendatang. Tidak hanya dinilai lebih praktis, tetapi bisnis yang Anda jalankan juga akan … Baca Selengkapnya

Jenis Keyboard Virtual Perangkat Komputer Kekinian

Jenis Keyboard Virtual Perangkat Komputer Kekinian

Jenis keyboard virtualĀ – Beberapa waktu yang lalu beredar di media sosial, seorang pekerja yang seolah bekerja sambil mengetik papan ketik, padahal tidak ada benda fisiknya. Ini adalah jenis keyboard virtual yang memungkinkan penggunanya mengetik tidak menggunakan keyboard fisik. Pekerja tersebut melakukan gerakan mengetik di udara dengan memakai AR/VR headset sambil naik transportasi umum jenis MRT. … Baca Selengkapnya